Memenuhi Undangan, Sebatas Study Kasus

Mas Agus Sukoco ditemani beberapa teman penggiat Juguran Syafaat pada Senin (5/2) lalu memenuhi undangan sarasehan budaya dalam rangka harlah salah satu DPC Parpol di Purbalingga.

Simpul Maiyah terbuka belajar terhadap apa saja. Undangan semacam ini dipenuhi dalam rangka proses study kasus belaka, bagian dari keterbukaan kita belajar dari apa saja. Titik obyektif belajar study kasus dari bidang politik adalah berada di tengah-tengah antara sikap anti-antian dan sikap terbeli oleh deal dan kontrak-kontrak politik yang pragmatis. Bekalnya adalah kemampuan berfikir seimbang.

Previous ArticleNext Article